Kodam Jaya – Kota Bekasi, Kilas Negeri – Batalyon Infanteri 202/Tajimalela, setelah sebelumnya mengharumkan nama indonesia di kancah internasional dengan memperoleh medali perunggu di sea games thailand 2025, Atlet Terbaik Tajimalela kembali berhasil meraih Juara 1 Pencak silat Usai Berlaga di Kejuaraan Pangdam Jaya Cup Open Championship Kategori Putra, Sabtu (10/01/2026). Ini membuktikan bahwa Sertu Igi Ranggga Barani adalah atlit terbaik Pencak Silat di jajaran kodam jaya.
Dalam kegiatan Kejuaraan Pangdam JayaCupOpenChampionship, Batalyon Infanteri 202/Tajimalela mengirimkan 1 Atlet Terbaik sertu igi rangga barani yang membawa nama baik satuan di jajaran kodam jaya, dan berhasil Meraih Medali emas.

Kejuaraan tersebut di ikuti oleh seluruh jajaran satuan kodam jaya yang mengirimkan atlet terbaik dari masing-masing satuan, dan semuanya dapat dapat di kalahkan oleh sertu igi rangga barani dan berhasil meraih juara.
Komandan Batalyon Infanteri 202/Tajimalela Mayor Inf Antonius Ernesto Diliano Putra S.S.T.Han.S.I.P Sangat mengapresiasi atas kerja keras para atlit Batalyon Infanteri 202/Tajimalela yang selama ini selalu memberikan yang Terbaik untuk satuan ini, Tetap Berbuat yang terbaik dan selalu harumkan nama Satuan Batalyon Infanteri 202/Tajimalela ujar Komandan Batalyon Infanteri Mekanis 202/Tajimalela.
#tniad #kodamjayakarta#brigifmekanis1pikjs #ksatriatajimalela#yonif202tajimalela
![]()





















